Much. Imron
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Akuntansi

Pengaruh Lingkungan Kerja, Kepemimpinan, Dan Motivasi Terhadap Semangat Kerja Karyawan Dinas Perhubungan Kabupaten Jepara Endah Lestari Agustina; Much. Imron
Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Akuntansi Vol. 12 No. 1 (2025): Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Akuntansi (JBMA) - Maret
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Bisnis Kumala Nusa Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54131/jbma.v12i1.218

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan menguji pengaruh lingkungan kerja, kepemimpinan dan motivasi terhadap semangat kerja karyawan Dinas Perhubungan Kabupaten Jepara. Penelitian ini melibatkan populasinya ialah semua karyawan Dinas Perhubungan Kabupaten Jepara, di mana penentuan sampel dilakukan dengan menggunakan metode sampel jenuh. Namun, dari kuesioner yang disebarkan kepada populasi, hanya 96 kuesioner yang berhasil dikembalikan secara lengkap dan valid oleh responden. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan jenis data penelitian yang digunakan dalam peneliti ini adalah primer kemudian dianalisis data menggunakan Partial Least Square (PLS) yang diolah dengan SmartPLS 3.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel lingkungan kerja, kepemimpinan, dan motivasi berpengaruh positif signifikan terhadap semangat kerja karyawan Dinas Perhubungan Kabupaten Jepara. Kata Kunci: Lingkungan Kerja, Kepemimpinan, Motivasi, Semangat Kerja