Queeny, Reiwina
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Persepsi Merek dan Harga terhadap Intensi Pembelian Smartphone Xiaomi Pada Masyarakat Tionghoa di Surabaya Barat Queeny, Reiwina
Century: Journal of Chinese Language, Literature and Culture Vol. 13 No. 1 (2025)
Publisher : Universitas Kristen Petra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.9744/century.13.1.47-60

Abstract

Xiaomi merupakan salah satu merek smartphone asal Tiongkok yang memiliki pasar di Indonesia dan menduduki peringkat ketiga dalam segi jumlah penjualan. Di Indonesia masih terlihat ada stereotip terhadap merek Tiongkok yang menimbulkan keraguan pembeli terhadap produk-produk dari Tiongkok. Oleh karena itu, penelitian ini akan membahas bagaimana persepsi merek dan harga mempengaruhi intensi pembelian smartphone Xiaomi pada masyarakat Tionghoa di Surabaya barat. Penulis menggunakan metode penelitian kualitatif dengan melakukan in-depth interview pada 12 narasumber, baik yang menggunakan smartphone Xiaomi maupun tidak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa baik bagi pengguna smartphone Xiaomi maupun yang tidak, persepsi terhadap merek memiliki pengaruh yang lebih kecil dibandingkan dengan harga dalam mempengaruhi intensi pembelian mereka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa orang Tionghoa di Surabaya barat memiliki kebiasaan berbelanja yang sangat berhati-hati dan penuh perhitungan. Melalui penelitian ini juga dapat terlihat bahwa pada sebagian orang Tionghoa Surabaya barat yang kurang memahami produk Tiongkok, stereotip terhadap merek Tiongkok masih ada.