Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Studi Tinggkat Pencemaran Limbah Plastik Di Kelurahan Sasa Ternate Selatan Iksan, Sumawati; Asis, Srimulyani; Sasan, Apricia
JBES: Jurnal Pendidikan Biologi dan Sains Vol 2 No 3 (2022): JBES: Journal Of Biology Education And Science, (Periode Terbitan Agustus sampai
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi STKIP Kie Raha Ternate

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sampah adalah bahan sisa-sisa produk yang telah ditinggalkan atau dibuang disembarangan tempat oleh manusia sengaja maupun tidak sengaja, penelitian tingkat pencemaran limbah plastik di kelurahan sasa ternate selatan diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat dan pemerintah setempat mengenai dengan dampak negatif yang terjadi akibat pencemaran limbah plastik di Rt005. Pengumpulan data menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan melakukan survey dan membagikan angket kepada masyarakat. Hasil temuan penelitian mengungkapkan bahwa masyarakat kelurahan Sasa di RT 05 memilih membuang sampah ke laut dibandingkan membuang sampah di saluran dan membuang samapah pada tempatnya. Selain itu,ada juga sebagian masyarakat yang memilih membakar sampah sebagai solusi alternatif karena temapt pembuangan sampah tidak ada dan lamnya waktu pengangkutan samaph oleh mobil sampah.