Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOPERATIF TIPE NUMBERD HEAD TOGTHEAR (NHT) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN AFEKTIF SISWA KELAS XI SMA PADORA SOAMAETEK KABUPATEN HALMAHERA UATARA Taufiq Taher, Siska F. Mayoru Jena Andres
JBES: Jurnal Pendidikan Biologi dan Sains Vol 4 No 3 (2024): Jurnal Pendidikan Biologi dan Sains
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi STKIP Kie Raha Ternate

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Numberd Head Togthear (NHT) Adalah Bagian Dari Model Pembelajaran Koperatif yang merupakan salah satu model pembelajaran efektif dan efisien untuk menyampaikan suatu pengajaran. Dalam pelaksanaan guru dituntut untuk dapat mengelola kelas dengan baik karena pembelajaran kooperatif mengajarkan siswa untuk dapat bekerja sama dalam kelompoknya guna mencapai tujuan bersama. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Penerapan Model Pembelajaran Koperatif Tipe Numberd Head Togthear (NHT) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kognitif Dan Afektif Siswa Kelas XI Sma Padora Soamaetek Kabupaten Halmahera Uatara. Dalam penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian tindakan kelas (PTK) yang dirancang mengunakan siklus, apabila pada siklus I tidak meningkat maka melanjutkan dengan siklus II. Hasil penelitian kelas X1 SMA Padora Soamaetek. Menunjukan bahwa model pembelajaran HHT dapa meningkatkan hasil belajar kognitif dan afektif siswa. Nilai kognitif siwa pada siklus I sebesar 4.1 mengalami peningkatan yaitu pada siklus II sebesar 8,1 sedangkan nilai afektif pada siklus I sebesar 1orang dengan nilai cukup dan siklus II sebesar 14 siswa mendapat nilai dengan kategori baik