This Author published in this journals
All Journal Physio Journal
Alfa Ridlo, Sabrina
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ULTRASOUND, STRETCHING EXERCISE DAN KINESIOTAPING SEBAGAI ALTERNATIF MODALITAS FISIOTERAPI DALAM KASUS CARPAL TUNNEL SYNDROME: CASE STUDY Rahmawati, Whida; Alfa Ridlo, Sabrina
Physio Journal Vol. 5 No. 1 (2025): MARET
Publisher : P3M Universitas 'Aisyiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30787/phy.jou.v5i1.1897

Abstract

Latar Belakang : Gangguan berupa carpal tunnel syndrome merupakan penyakit neuromuscular karena kompresi nervus medianus yang terletak pada terowongan yang berada pada daerah karpal di pergelangan tangan. Pada kasus ini diikuti oleh rasa nyeri, kesemutan, mati rasa, kelemahan dan keluhan ini terasa terlebih saat malam hari. Faktor resiko CTS adalah obesitas, usia, kehamilan, dan diabetes. Tujuan penelitian pada kasus ini yaitu mengetahui penatalaksaan fisioterapi pada Carpal Tunnel Syndrome dengan Ultrasound, Stretching Exercise, serta Kinesiotaping. Metode pada penelitian yang digunakan adalah studi kasus yang dilaksanakan pada tanggal 09 Desember 2023 – 28 Desember 2023 di RSUD Gambiran Kota Kediri. Hasil: penelitian dengan modalitas Ultrasound, Stretching Exercise, dan kinesiotaping sebanyak 6 kali dalam 3 minggu didapatkan adanya penurunan nyeri, terdapat peningkatan kekuatan otot, peningkatan pada lingkup gerak sendi, dan peningkatan kemampuan fungsional tangan. Kesimpulan: Carpal Tunnel Syndrome dengan Ultrasound, Stretching Exercise, serta Kinesiotaping berpengaruh terhadap peningkatan kekuatan otot, peningkatan lingkup gerak sendi, dan peningkatan kemampuan fungsional pada kondisi Carpal Tunnel Syndrome.