Ratnawati, Festika
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Kelelahan Kerja Dan Beban Kerja Terhadap Kesehatan Dan Keselamatan Kerja Pegawai Pada Badan Sar Nasional (Basarnas) Kota Gorontalo Ratnawati, Festika; Alam, Heldy Vanni; Monoarfa, Valentina
SEIKO : Journal of Management & Business Vol 6, No 2.1 (2023)
Publisher : Program Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/sejaman.v6i2.5397

Abstract

Tujuan kajian ini untuk mengetahui pengaruh kelelahan kerja dan beban kerja terhadap kesehatan dan keselamatan kerja pegawai pada Badan Sar Nasional (Basarnas) Kota Gorontalo. Penelitian ini menggunakan pendekatatan kuantitatif dengan jumlah populasi sebanyak 62 pegawai. Teknik pengambilan sampel menggunakan sampel jenuh dimana semua anggota populasi digunakan sebagai sampel. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuisioner. Alat uji analisis yang digunakan dalam menguji penelitian ini yaitu uji instrument, uji asumsi klasik, uji regresi berganda, dan pengujian hipotesis. Data penelitian menunjukkan bahwa hasil uji regresi Ŷ= 53,402+0,228+0,238. hasil penelitian uji t (Persial) menunjukan variabel X1 (Kelelahan Kerja) berbengaruh terhadap variabel Y (K3) ditunjukan dengan nilai t hitumg 2,071 > t table 1,670 dan X2 (Beban Kerja) berpengaruh terhadap variabel Y (K3) ditunjukan dengan nilai t hitung 2,328 > t table 1,670. Berdasarkan penelitian uji F (Simultan) bahwa kelelahan dan beban kerja berpengaruh terhadap kesehatan dan keselamatan kerja ditunjukan dengan nilai F hitung 3,765 > F table 3,147. Nilai pengaruh dalam penelitian ini dapat dilihat dari nilai R Square sebesar 0,789 atau 78,9% dapat disimpulkan bahwa kelelahan dan beban kerja berpengaruh terhadap kesehatan dan keselamatan kerja pegawai. sedangkan sisanya sebesar 21,4% dipengaruhi oleh variabel lainnya yang tidak dijelaskan dalam penelitian ini seperti disipin kerja, motivasi kerja dan kepuasan kerja. Dengan demikian hipotesis penelitian dapat diterima dan teruji kebenarannya. Kata Kunci: Kesehatan dan Keselamatan, Kelelahan Kerja, Beban Kerja