Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PELATIHAN MANAJEMEN STRATEGI BAGI KEPALA SEKOLAH DAN GURU DALAM MENDORONG PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI DI KELAS Yuli, Yuli Supriani
ALAINA: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2025): ALAINA: JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT
Publisher : Cendekia Citra Gemilang Scholar Foundation, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61798/alaina.v2i2.248

Abstract

This community service aims to enhance the understanding and skills of school principals and teachers in implementing differentiated learning through strategic management training. The method used is a qualitative approach with action research, which includes problem identification, solution development, training program design, implementation, and result evaluation. The training includes interactive discussions, hands-on practices, and reflections to improve participants' understanding and skills. The findings from this service show that the training successfully enhanced the principals' and teachers' ability to design differentiated learning that is more adaptive to students' needs. In conclusion, this training makes a significant contribution to improving the quality of more inclusive education and can serve as a model for other schools in implementing effective differentiated learning strategies.
Peran Komite Sekolah dalam Mendukung Pendidikan Islam melalui Sinergi Manajemen Sekolah di SD Negeri Yuli, Yuli Supriani
Islamic Management : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam Vol. 2 No. 1 (2025): Islamic Management: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al Hikmah Bumi Agung Way Kanan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63097/qt3ng327

Abstract

Pendidikan Islam memiliki peran penting dalam pembentukan karakter siswa, termasuk di sekolah dasar negeri yang berada dalam lingkungan pendidikan umum. Komite sekolah sebagai bagian dari masyarakat sekolah memiliki potensi besar dalam mendukung pelaksanaan pendidikan Islam melalui sinergi yang terbangun dengan manajemen sekolah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran komite sekolah dalam mendukung pendidikan Islam melalui sinergi manajemen sekolah di SD Negeri 2 Purwosari, Lampung Tengah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komite sekolah berperan aktif dalam mendukung kegiatan keagamaan, menyediakan sarana ibadah, serta melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan program keagamaan. Selain itu, terdapat komunikasi dan koordinasi yang baik antara kepala sekolah, guru PAI, dan komite dalam merencanakan dan mengevaluasi program-program keagamaan. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa sinergi antara komite sekolah dan manajemen sekolah mampu memperkuat pelaksanaan pendidikan Islam secara efektif di lingkungan sekolah dasar negeri. Sinergi tersebut dapat dijadikan model kolaborasi bagi sekolah lain dalam memperkuat pendidikan karakter berbasis nilai-nilai keislaman