This Author published in this journals
All Journal Jurnal Valtech
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MENENTUKAN KEBUTUHAN TENAGA KERJA DENGAN METODE FTE ( Full Time Equivalent) PADA PEKERJAAN SHUTDOWN DI PT PATRIATAMA MANDIRI MAKASSAR Angga Febriantoro
Jurnal Valtech Vol 2 No 1 (2019): Jurnal Valtech
Publisher : Teknik Industri - ITN Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36040/valtech.v2i1.1420

Abstract

Pada PT Patriatama Mandiri Makassar terdapat pekerjaan shutdown yaitu pekerjaan pemeliharaan mesin pabrik yang di lakukan selama mesin pabrik berhenti beroperasi. Pada pekerjaan shutdown yang berdasarkan hasil survey lapangan terjadi permasalahan yaitu keterlambatan pekerjaan sebesar 10% dari nilai penawaran pekerjaan yang diakibatkan dari kurangnya tenaga kerja pada pekerjaan shutdown. Metode yang digunakan adalah FTE ( Full Time Equivalent). Metode berdasarkan waktu kerja setiap jabatan pada suatu proyek atau pekerjaan. Jumlah tenaga kerja yang akan diteliti berjumlah 10 orang pada pekerjaan shutdown..Pada metode FTE untuk menentukan kebutuhan tenaga kerja dengan mengumpulkan data yang di lakukan secara observasi dan wawancara.Setelah kecukupan data dilakukan ke perhitungan FTE yang menghasilkan nilai FTE berupa beban kerja.Beban kerja yang dimaksud adalah 100% mewakili untuk 1 orang apabila lebih dari 100% maka jumlah tenaga kerja dapat ditambah dan dapat juga tidak ditambah sesuai dengan beban kerja. Tenaga kerja yang di teliti adalah Project Manager, Skil/Foreman, Helper.