Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMANFAATAN APLIKASI QUIZIZZ DALAM PEMBELAJARAN TEMATIK TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DI SDN SEDARUM I NGULING Mokhammad Lutfi Arfiyan
J-ABDI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 2 No. 3: Agustus 2022
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53625/jabdi.v2i3.2539

Abstract

Pembelajaran merupakan kegiatan utama dari proses pendidikan di sekolah yang bertujuan untuk menghasilkan perubahan tingkah laku. Perubahan tersebut meliputi kognitif, afektif dan psikomotor. Pembelajaran dan pemberian latihan atau kuis yang menyenangkan dalam apliaksi quizizz juga membuat siswa semangat serta termotivasi untuk belajar, sehingga pemahaman siswa yang awal kurang menjadi lebih baik dan memahami materi secara lebih rinci. Pemahaman siswa yang baik meningkatkan hasil belajar. Maka dari itu, bisa dikatakan bahwa terdapat pengaruh penggunaan aplikasi quizizz terhadap hasil belajar tematik siswa kelas V di SDN Sedarum I Nguling.