Arisa Mayanti
Universitas Ma’arif Nahdlatul Ulama Kebumen, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Psikologi Pengarang pada Autobiografi Teruntuk Masa Kecil dan Aku di Kemudian Hari Karya Rofie Fauzie Arisa Mayanti; Prissilia Prahesta Waningyun
DEIKTIS: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Vol. 5 No. 1 (2025)
Publisher : Perkumpulan Dosen Muslim Indonesia - Sulawesi Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53769/deiktis.v5i1.1432

Abstract

Penelitian ini menganalisis psikologis pengarang pada autobiografi Teruntuk Masa Kecil dan Aku di Kemudian Hari karya Rofie Fauzie menggunakan teori psikologi humanistik Abraham Maslow. Metode deskriptif kualitatif digunakan pada penelitian ini. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui empat tahap meliputi pembacaan intensif, pencatatan kutipan, klasifikasi data, dan mendeskripsikan secara komprehensif. Hasil analisis berdasarkan teori psikologi humanistik Abraham Maslow menghasilkan 8 data yang menunjukkan kebutuhan psikologis tokoh terpenuhi dengan baik pada seluruh lima tingkatan hierarki, meliputi 3 data kebutuhan fisiologis (makan, tempat tinggal, pakaian), 1 data kebutuhan rasa aman, 1 data kebutuhan rasa cinta dan memiliki, 2 data kebutuhan penghargaan (penghargaan dari diri sendiri dan dari orang lain), dan 1 data kebutuhan aktualisasi diri, yang membuktikan bahwa pengarang pada autobiografi tersebut berhasil memenuhi seluruh tingkatan kebutuhan dalam teori hierarki Maslow.