Fathrecia Lumban Batu
Universitas Prima Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Penyaluran Kredit, Modal Kerja Terhadap Laba Operasional Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Yohana Friska Adelina Manik; Fathrecia Lumban Batu; Shri Sinthu; Maya Sabirina Panggabean; Dewi Nurmasari Pane
Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) Vol. 6 No. 4 (2025): Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)
Publisher : Yayasan Pendidikan Riset dan Pengembangan Intelektual (YRPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37385/msej.v6i4.8202

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh Penyaluran Kredit (LNX1) Modal Kerja (LNX2) terhadap Laba Operasional (LNY) pada Perusahaan Perbankan Yang tercatat di BEI tahun 2020-2023, penelitian ini menggunakan jenis kuantitatif. Sumber data yang diterapkan yaitu secara data skunder bahkan metodenya melalui analisis regresi linier berganda data panel dengan dukungan program SPSS 25. Sampel penelitian Teknik purposive sampling dengan kriteria tertentu, maka dihasilkan sejumlah Perusahaan perbankan sebagai objek penelitian. Sedangkan analisis data dilakukan dengan regresi berganda untuk menguji pengaruh simultan maupun parsial dari variabel independen (penyaluran kredit dan modal kerja) terhadap variabel dependen (laba operasional). Populasi pada kajian ini yakni Perusahaan Perbankan yang tercatat di BEI tahun 2020-2023 yang totalnya ada 47 serta Perusahaan yang mempunyai laporan sangat detail ada 42. Sesuai hasil Uji t Penyaluran Kredit (LNX1) memiliki nilai (3.813>1.6549) dengan nilai sig (0,001<0,5). Artinya Penyaluran Kredit berpengaruh sig pada Laba Operasional(LNY) pada Perusahaan Perbankan yang tercatat di BEI tahun 2020-2023. Modal Kerja (LNX2) mempunyai skor (4.096>1.6549) dengan nilai nilai signifikan (0,001<0,5), maka secara parsial struktur modal berpengaruh secara signifikan terhadap Laba Operasional (LNY).