Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Efektivitas Media Biji-Bijian dalam Karya Kolase untuk Meningkatkan Kreativitas Seni Rupa Siswa Sekolah Dasar Iftinawati, Sri; Andaryani, Eka Titi; Yanuarita, Putri
Jurnal Ilmu Pendidikan Dasar Indonesia Vol 4 No 3 (2025): JUNE 2025
Publisher : Pusat Pengembangan Pendidikan dan Bakat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51574/judikdas.v4i3.2936

Abstract

Rendahnya kemampuan kreativitas siswa yang terlihat dari kecenderungan enggan menyelesaikan tugas dengan alasan capek, tidak mmpu, dan mudah menyerah serta adanya keterbatasan penggunaan media pembelajaran yang menarik sehingga minat siswa menjadi kurang saat mengikuti pembelajaran seni rupa. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji efektivitas media biji-bijian dalam karya kolase sebagai sarana untuk meningkatkan kreativitas seni rupa siswa kelas II SDN Kraton. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan rancangan eksperimen semu (quasi-experimental). Desain yang diterapkan adalah one group pretest-posttest design, yakni memberikan tes awal dan tes akhir kepada satu kelompok siswa sebelum dan sesudah diberikan perlakuan berupa penggunaan media biji-bijian dalam kegiatan kolase. Subjek dalam penelitian ini berjumlah 28 siswa. Hasil analisis data menunjukkan adanya peningkatan rata-rata skor dari 66,07 pada pretest menjadi 78,00 pada posttest. Uji statistik Paired Samples t-Test menghasilkan nilai t-hitung sebesar 4,15 dengan signifikansi 0,000 (p < 0,05), yang mengindikasikan perbedaan yang signifikan antara sebelum dan sesudah perlakuan. Selain itu, perolehan nilai N-Gain sebesar 0,35 menunjukkan bahwa peningkatan kreativitas siswa berada dalam kategori sedang. Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan media biji-bijian dalam kolase efektif untuk mendorong peningkatan kreativitas seni rupa siswa pada tingkat sekolah dasar.
Literature Study: Teaching Modules Based on Realistic Mathematics Approach to Improve Learning Outcomes of Elementary School Students Between 2019 - 2024 Iftinawati, Sri; Handoyo, Eko; Wardani, Sri; Subali, Bambang; Widiarti, Nuni
Edunesia : Jurnal Ilmiah Pendidikan Vol. 6 No. 2 (2025)
Publisher : research, training and philanthropy institution Natural Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51276/edu.v6i2.1239

Abstract

This literature review departs from the problems in learning mathematics in elementary schools related to teaching abstract material, such as fractions, which affects the low achievement of student learning outcomes. This literature review aims to theoretically analyze the impact of using teaching modules based on the Realistic Mathematics Approach (PMR) in improving student learning outcomes in primary schools. The method used in this review is a Systematic Literature Review (SLR) covering 25 articles from five databases: Google Scholar, DOAJ, Sinta, ResearchGate, and Scopus. The articles were keyworded "teaching module", "realistic mathematics", "learning outcomes", "primary school", "RME", and "teaching module", using the Boolean operator "AND". The results showed that using PMR-based teaching modules positively impacted student learning outcomes. The main findings of this literature review are: 1) Better understanding of math concepts; 2) Increased active participation of students; 3) Increased critical thinking and problem-solving skills; 4) Teaching modules are considered practical and feasible; 5) Positive responses from teachers and students. In conclusion, PMR-based teaching modules have proven effective in improving the learning outcomes of elementary school students. This study recommends the need for development and training for teachers in designing PMR-based teaching modules to produce more relevant and efficient learning experiences in elementary schools.