Rafaela Miranda Patricia
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Good Corporate Governance (GCG), Sales Growth, Firm Size dan Corporate Social Responsibility (CSR) Terhadap Tax Avoidance (Studi Empiris Pada Perusahaan Subsektor Pertambangan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2019-2023) Rafaela Miranda Patricia; Limajatini
Global Accounting Vol. 4 No. 1 (2025): Global Accounting : Jurnal Akuntansi
Publisher : Fakultas Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini menganalisis faktor-faktor utama yang mempengaruhi tax avoidance (CETR) pada perusahaan sub sektor Pertambangan di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2023. Variabel yang diteliti meliputi Good Corporate Governance, Sales Growth, Firm Size, dan Corporate Social Responsibility. Menggunakan metode kuantitatif dengan purposive sampling, penelitian menganalisis 125 laporan keuangan dari 25 perusahaan selama 5 tahun. Data sekunder diperoleh dari Bursa Efek Indonesia dan dianalisis menggunakan SPSS 27 dengan statistik deskriptif, uji asumsi klasik, regresi linear berganda, dan pengujian hipotesis. Hasil menunjukkan bahwa GCG, Sales Growth, dan Firm Size tidak berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance, sedangkan CSR berpengaruh signifikan dengan nilai signifikansi 0,028 < 0,05. Secara simultan, seluruh variabel berpengaruh positif dan signifikan terhadap tax avoidance dengan nilai signifikansi 0,040 < 0,05