Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pendidikan Untuk Menyempurnakan Kemuliaan Akhlak Juliansari, Rike; Nurdiana, Nurdiana; Amalia Nabila, Nila
Journal Innovation In Education Vol. 3 No. 2 (2025): Journal Innovation in Education (INOVED)
Publisher : STIKes Ibnu Sina Ajibarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59841/inoved.v3i2.2753

Abstract

Permasalahan akhlak, baik pribadi maupun sosial, semakin kompleks seiring perkembangan zaman. Akhlak merupakan fondasi penting dalam membentuk karakter individu serta menjaga keharmonisan kehidupan bermasyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji peran akhlak dalam kehidupan manusia serta dampak negatif yang timbul akibat kerusakan akhlak. Metode penelitian menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan kajian teori dari tokoh-tokoh seperti imam Al-Ghazali dan Prof. Dr. Zakiah Daradjat. Hasil pembahasan menunjukkan bahwa akhlak pribadi dan sosial sangat diperlukan untuk menciptakan masyarakat yang harmonis dan beradab. Penanaman nilai-nilai akhlak melalui pendidikan, keteladanan, dan pembiasaan perilaku positif menjadi solusi strategis dalam mengatasi krisis moral yang tengah terjadi.