Suwarso, Bhaktiar Ghisa
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Komunikasi Visual dan Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Masuk Mahasiswa Di Universitas 17 Agustus 1945 (UNTAG) Semarang Suwarso, Bhaktiar Ghisa; Sugiyarti, Gita; Riyanto, Joko; Sudirjo, Frans
Jesya (Jurnal Ekonomi dan Ekonomi Syariah) Vol 8 No 2 (2025): Artikel Riset Juli 2025
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Al-Washliyah Sibolga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36778/jesya.v8i2.2007

Abstract

Perkembangan teknologi informasi telah membawa perubahan signifikan dalam berbagai sektor, termasuk pendidikan. Media sosial menjadi salah satu platform utama dalam penyebaran informasi dan pemasaran digital. Perguruan tinggi termasuk Universitas 17 Agustus 1945 (UNTAG) Semarang, perlu beradaptasi dengan tren digital guna meningkatkan daya tarik dan minat calon mahasiswa. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh komunikasi visual dan kualitas pelayanan terhadap minat masuk mahasiswa di UNTAG Semarang. Sampel dalam penelitian ini adalah 92 mahasiswa semester satu tahun akademik 2024/2025, yang ditentukan menggunakan rumus slovin dengan teknik simple random sampling. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komunikasi visual instagram dan kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat masuk mahasiswa. Hasil penelitian ini memberikan rekomendasi bagi UNTAG Semarang untuk meningkatkan efektivitas pemasaran digital melalui media sosial serta memperbaiki kualitas pelayanan guna menarik lebih banyak calon mahasiswa.