Dwi Safitri, Eva
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Biaya Volume Laba (Cost Volume Profit) Sebagai Alat Perencanaan Dan Pengambilan Keputusan Untuk Meningkatkan Laba Perusahaan Pada UD. Bukit Indah Dwi Safitri, Eva; Rahmanti, Nur; Alfa Niam, Muhammad
CITACONOMIA : Economic and Business Studies Vol. 3 No. 01 (2024): Maret
Publisher : CITACONOMIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63922/citaconomia.v3i01.912

Abstract

Perencanaan laba jangka pendek, hubungan antara biaya, volume dan laba memegang peranan yang sangat penting sehingga dalam pemilihan alternatif Tindakan dan perumusan kebijakan untuk masa yang akan datang, manajemen memerlukan informasi untuk menilai berbagai macam kemungkinan yang berakibat terhadap laba yang akan datang. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengetahui analisis biaya volume laba (cost volume profit) sebagai alat perencanaan dan pengambilan keputusan untuk meningkatkan laba perusahaan pada UD. Bukit Indah. Berdasarkan perhitungan yang telah dilakukan atas data UD. Bukit Indah dapat disimpulkan bahwa titik impas terjadi pada angka Rp43.784.291. berdasarkan pehitungan perencanaan laba diketahui bahwa laba dapat diperoleh secara maksimal sebesar Rp254.314.468,29. Berdasarkan perhitungan margin keuntungan maka persentase margin of safety penjualan sebesar 87,52%.