Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KOMUNIKASI KETAHANAN KELUARGA DALAM MEMBINA PERNIKAHAN Dea Novita, Dea Novita; A Rani Usman, A Rani Usman; Syahrilfurqani , Syahrilfurqani
Jurnal Komunikasi dan Media Vol. 1 No. 1 (2024): Jurnal Komunikasi dan Media : Febuari - Agustus
Publisher : Lembaga Sepercenter

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini mengkaji tentang komunikasi ketahanan keluarga dalam membina pernikahan. Permasalahan komunikasi dapat menimbulkan perkara yang besar bahkan bisa berujung pada perceraian. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat program apa saja yang dilakukan oleh Sekolah Luar Biasa The Nanny Children Center dalam memberikan pendampingan kepada keluarga yang memiliki anak berkebutuhan khusus. Metode yang digunakan adalah metode kualitatif deskriptif data diambil dengan cara melaksanakan wawancara, dokumentasi, dan observasi langsung. Hasil penelitian komunikasi ketahanan keluarga yang dilakukan seperti Parent Support dengan melakukan kegiatan rutin pada awal semester yang melibatkan kepala sekolah, psikolog, dan orang tua murid. Kedua melakukan Parent Conference untuk menyelesaikan kasus yang membutuhkan kehadiran orang tua. Ketida parent feedback ini bertujuan memberikan kesempatan kepada orang tua untuk memberikan tanggapan mereka.