Mar’ah, Sita Azkiyatul
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MODEL PEMBELAJARAN KESEIMBANGAN UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR KELAS BAWAH Mar’ah, Sita Azkiyatul
Jurnal Pendidikan Jasmani dan Adaptif (JPJA) Vol. 5 No. 02 (2022): Jurnal Pendidikan Jasmani dan Adaptif, Volume 05, No. 02, November 2022
Publisher : Program Studi Pendidikan Jasmani Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menghasilkan variasi model pembelajaran keseimbangan untuk siswa sekolah dasar kelas bawah yang dapat diterapkan pada proses pembelajaran gerak dasar pendidikan jasmani di sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kuantitatif dengan pendekatan research & development (R&D) dengan model ADDIE. Terdapat 5 tahapan model ADDIE antara lain analisis, desain, pengembangan, pelaksanaan, evaluasi. Sample pada penelitian ini merupakan siswa sekolah dasar kelas bawah yang berjumlah 15 siswa. Berdasarkan hasil penelitian, model pembelajaran keseimbangan yang dikembangkan pada penelitian ini dapat digunakan oleh guru sebagai pedoman dalam memberikan materi gerak dasar pendidikan jasmani, karena pada penelitian ini hasil perhitungan uji N-Gain Score tersebut menunjukkan bahwa skor rata-rata n-gain score sebesar 78% sehingga dapat dikatakan model pembelajaran keseimbangan termasuk kategori Efektif terhadap pengembangan model pembelajaran keseimbangan untuk siswa sekolah dasar kelas bawah.