Nensa , Martina
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGGUNAAN MEDIA ALAT PERAGA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS IV PADA KONSEP DAUR HIDUP HEWAN DI SDI ONEKORE 3 Sariyyah, Nining; Nensa , Martina; Pa’o, Petrus Aser
INDOPEDIA (Jurnal Inovasi Pembelajaran dan Pendidikan) Vol. 3 No. 2 (2025): JUNI 2025
Publisher : Media Inovasi Pendidikan dan Pembelajaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas penggunaan media alat peraga dalam meningkatkan hasil belajar peserta didik kelas IV pada konsep daur hidup hewan di SDI Onekore 3. Penelitian ini menggunakan metode penelitian Tindakan kelas (PTK) yang di laksanakan dalam dua siklus. Subjek penelitian dalah 16 siswa kelas IV, terdiri dari 11 siswa laki-laki dan 5 perempuan. Instrumen pengumpulan data meliputi tes hasil belajar, observasi, dokumentasi, dan catatan lapangan. Pada siklus I, pembelajaran menggunakan gambar dan model sederhana menghasilkan rata-rata ketuntasan sebesar 62,5%. Setelah dilakukan perbaikan pada siklus II dengan penambahan video animasi dan strategi pengelolaanyang lebih efektif , ketuntasan meningkat menjadi 93,75%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan media alat peraga, seperti model daur hidup dan video animasi, dapat meningkatkan pemahaman konsep, keterlibatan aktif siswa, dan hasil belajar secara signifikan. Selain itu, siswa menunjukkan ketertarikan yang lebih tinggi terhadap materi dan mampu membedakan jenis metamorfosis secara manidri. Dengan demikian, media alat peraga terbukti sebagai strategi pembelajaran yang efektif dalam menjembatani pemahaman terhadap materi abstrak seperti daur hidup hewan. Penelitian ini merekomendasikan agar guru secara aktif mengintregrasikan media konkret dalam proses pembelajaran IPA di sekolah dasar.