Muhammad Reiza fahlevi
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MEMBANGUN KARAKTER BERPERSPEKTIF KEARIFAN LOKAL Ahmad Kastalani; Hidayatullah Akbar Pratama; Muhammad Reiza fahlevi
MERDEKA : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 2 No. 5 (2025): Juni
Publisher : PT PUBLIKASI INSPIRASI INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62017/merdeka.v2i5.4683

Abstract

kearifan lokal dalam pembentukan karakter di masyarakat. Nilai-nilai lokal seperti tanggung jawab, kerja sama, kejujuran, dan toleransi berperan sebagai fondasi etika sosial yang memperkuat kohesi dalam keluarga, sekolah, dan masyarakat. Dalam menghadapi pengaruh globalisasi, kearifan lokal berfungsi sebagai filter budaya yang menjaga integritas moral. Penelitian menunjukkan bahwa pendidikan berbasis nilai lokal, baik melalui kurikulum formal maupun kegiatan ekstrakurikuler, dapat meningkatkan kesadaran etika dan karakter peserta didik. Tantangan yang dihadapi dalam pelestarian budaya lokal di era digital juga dibahas, bersama dengan strategi inovatif untuk mengintegrasikan nilai-nilai tersebut ke dalam pendidikan dan kehidupan sehari-hari. Sinergi antara keluarga, sekolah, dan masyarakat sangat penting untuk memastikan relevansi kearifan lokal dalam membentuk karakter generasi mendatang.