Mufidah, Siti Arum
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis model pembelajaran PAIKEM sebagai upaya membantu kesulitan belajar siswa pada pembelajaran fisika Nazira, Fatma; Prameswari, Jasmine Isna; Mufidah, Siti Arum; Ightasela, Anisa Nur; Alfiansyah, Yolana
Nautical : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia Vol. 4 No. 1 (2025): Nautical: Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia
Publisher : ARKA INSTITUTE

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55904/nautical.v4i1.1272

Abstract

Pendidikan merupakan salah satu faktor yang sangat penting dalam kemajuan suatu negara. Pendidikan sendiri tidak terlepas dengan namanya pembelajaran dalam mencetak generasi penerus bangsa yang cerdas. Pembelajaran yang efisien dibutuhkan model pembelajaran dan cara pengajaran yang menyenangkan pula. Oleh karenanya perlu seorang guru untuk bijak dalam memilih dan menerapkan model pembelajaran dalam mengajarkan kepada siswa terkhusus pada mata pelajaran fisika yang selalu dianggap sulit oleh siswa. Metode yang digunakan dalam menyusun artikel ini adalah metode deskriptif kualitatif, yakni dengan cara mengumpulkan informasi-informasi dari beberapa sumber yang sudah ada untuk dianalisis lebih lanjut. Berdasarkan hasil studi literatur, terdapat model pembelajaran yang cukup efektif dan efisien dalam pembelajaran fisika yakni dengan menerapkan model pembelajaran PAIKEM (Pembelajaran Aktif, Kreatif, Inovatif, Kreatif, Efektif dan Menyenangkan). Penerapan model pembelajaran PAIKEM akan membantu pengajaran menjadi lebih aktif dan mendorong kreativitas dan inovasi siswa dalam belajar. Selain itu, model pembelajaran ini juga dapat disesuaikan dengan gaya belajar dari masing-masing siswa sehingga penyampaian materi semakin mudah diterima dan siswa tidak merasa bosan selama kegiatan pembelajaran.