Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMIKIRAN PENDIDIKAN NASIONALISME HASAN AL BANNA Muh. Rifai; Nurochman bin Assayyidi
Al-Miskawaih Vol 4 No 1 (2023): Edisi Mei 2023
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah (STIT) Pemalang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58410/al-miskawaih.v4i1.620

Abstract

Abstrak Tujuan Penelitian ini adalah, pertama untuk mengetahui bagaimana pemikiran pendidikan nasinoalisme Hasan al Banna. Kedua, mengetahui bagaimana relevansi pemikiran pendidikan nasionalisme Hasan al Banna dengan Pendidikan Islam. Dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian kepustakaan (Library Research) dengan sumber utama kitab “Risalah at Ta’aaliim” Karya Hasan al Banna yang diterbitkan pada tahun 1938 dan Kitab Majmuu’ah Rasaa’il Imam Asy Syahiid Hasan al Banna, yang diterjemahkan oleh Anis Mata dkk dengan judul, Risalah Pergerakan Ikhwanul Muslimin. Data primer dalam penelitian ini adalah data yang berupa kutipan kata-kata, frasa, kalimat pada karya kitab Hasan al Banna. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa melalui analisis tulisan-tulisan Hasan al Banna yang termaktub dalam kitab “Risalah at Ta’aaliim”, setidaknya akan menemukan bagian-bagian penting pemikiran Hasan al Banna tentang pemikiran pendidikan nasionalisme dan relevansinya dengan pendidikan Islam