Chakam Ulfi Ikfina, M
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SISTEM INFORMASI LAYANAN PENGADUAN KONSUMEN BERBASIS WEBSITE DI IKFINA CELL Chakam Ulfi Ikfina, M; Fadjeri, Akhmad
JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika) Vol. 9 No. 4 (2025): JATI Vol. 9 No. 4
Publisher : Institut Teknologi Nasional Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36040/jati.v9i4.13889

Abstract

Perkembangan teknologi informasi yang begitu pesat telah membawa perubahan dan inovasi dalam berbagai bidang, termasuk layanan konsumen. Ikfina Cell menghadapi kendala dalam menangani pengaduan pelanggan yang selama ini dilakukan secara manual, sehingga dirasa kurang efisien. Penelitian ini bertujuan untuk merancang serta mengembangkan sistem pengaduan berbasis web di Ikfina Cell agar pelanggan dapat lebih mudah menyampaikan keluhan. Sistem ini dibuat dengan metode Research and Development (R&D) menggunakan model pengembangan waterfall. Teknologi yang digunakan meliputi PHP sebagai bahasa pemrograman dan MySQL untuk basis data. Pengujian dilakukan melalui metode Black Box Testing dan survei efektivitas, yang menunjukkan bahwa sistem ini berfungsi dengan baik, dengan tingkat efektivitas produk voucher data mencapai 96,67%. Kehadiran sistem ini mempermudah pelanggan dalam menyampaikan keluhan tanpa harus datang ke toko, sekaligus membantu Ikfina Cell dalam mengelola pengaduan dan memberikan rekomendasi produk secara lebih efisien.