puspita ningtyas, anastasya
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Peran Orang Tua Terhadap Pentingnya Perkembangan Bahasa Anak puspita ningtyas, anastasya
Anakta : Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini Vol 4 No 1 (2025): Anakta Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini
Publisher : Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35905/anakta.v4i1.13796

Abstract

Perkembangan bahasa adalah suatu system untuk berkomunikasi dengan lingkungan sosial dan mengungkapkan sebuah perasaan apa yang diinginkan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran orang tua terhadap pentingnya perkembangan bahasa anak. Metode kualitatif deskriptif diterapkan pada penelitian ini. Dengan Teknik pengumpulan data Simak dan catat terhadap keluarga dengan anak usia 23 bulan. Hasil penelitian menunjukan Peran orang tua sangat berpengaruh terhadap perkembangan bahasa anak. Memberikan stimulasi dengan berinteraksi dua arah antara orang tua dan anak sangat berpengaruh besar terhadap perkembangan bahasa. Selain itu faktor kesadaran orang tua akan pentingnya komunikasi dua arah dengan anak dan pentingnya komunikasi sejak dini. Serta kurangnya keterlibatan orang tua dalam aktivitas bermain anak sehari-hari. Penelitian ini menegaskan bahwa orang tua memiliki peranan sentral dalam membentuk kemampuan perkembangan bahasa anak dan pentingnya edukasi kepada orang tua, bahwa perkembangan bahasa sangat penting untuk anak, dengan ini anak akan memiliki kemudah untuk berinteraksi dengan teman sebayanya maupun lingkungan disekitarnya dan mempermudah anak dalam mengungkapkan perasaanya.