Tamara, Rachmawati
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

INOVASI KUE DODONGKAL BERBASIS UBI JALAR KUNING Tamara, Rachmawati; Gusnadi, Dendi
Home Economics Journal Vol. 7 No. 2 (2023): October
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/hej.v7i2.62574

Abstract

Kue dodongkal pada penelitian ini digunakan penulis untuk melestarikan kue tradisional Indonesia dimana penulis memberikan inovasi baru pada kue dodongkal dengan memanfaatkan ubi jalar kuning. Ubi jalar kuning dipakai untuk zat pewarna makanan alami yang mempunyai manfaat serta kandungan gizi yang tinggi. Metode penelitian ini menggunakan metode eksperiment dimana peneliti menghasilkan inovasi kudapan manis kue dodongkal berbasis ubi jalar kuning. Teknik pengumpulan data dengan meyebarkan kuisioner terhadap 100 panelis antara lain terdiri dari dosen/guru, mahasiswa/pelajar, ibu rumah tangga, pegawai swasta dan lainnya kemudian data disajikan secara deskriptif. Hasil dari penelitian uji organoleptik melalui kuesioner yang telah disebar dari rasa, aroma, tekstur, warna, dan penampilan fisik maka persentasenya mendapatkan pada angka 85,8%. Sehingga penulis dapat menyimpulkan bahwa produk inovasi kue dodongkal berbasis ubi jalar kuning dapat diterima oleh konsumen. Keywords: Daya Terima Konsumen, Kue Dodongkal, Ubi Jalar Kuning