Adhiyanto, Moch Ananda
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS POSITIONING MINIMARKET DI INDONESIA BERDASARKAN ATRIBUT YANG DIPERSEPSIKAN OLEH KONSUMEN Adhiyanto, Moch Ananda; Rahayu, Fatik
Jurnal Ekonomi Trisakti Vol. 5 No. 2 (2025): Oktober (In Progress)
Publisher : Lembaga Penerbit Fakultas EKonomi dan BisnisĀ 

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25105/v5i2.23020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi posisi merek minimarket di Indonesia dari sudut pandang konsumen tentang faktor-faktor penting saat belanja. Kami menggunakan pendekatan kuantitatif dengan analisis diskriminan untuk memetakan lima merek minimarket yakni Indomaret, Alfamart, Circle K, Family Mart, dan Lawson. Tujuh faktor yang dianalisis yaitu harga, lokasi, produk, layanan kasir, diskon, kenyamanan, dan area parkir. Hasil menunjukan bahwa lokasi dan harga menjadi dua aspek utama yang penting dalam membedakan posisi merek di benak konsumen. Temuan ini bisa membantu manajer dalam merancang strategi penempatan yang tepat.