This Author published in this journals
All Journal IPSSJ
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MEKANISME DISTRIBUSI PENDAPATAN DALAM PERSPEKTIF EKONOMI SYARIAH Evi Septira Maharani, Jumarni, Jumriani
Integrative Perspectives of Social and Science Journal Vol. 2 No. 2 Maret (2025): Integrative Perspectives of Social and Science Journal
Publisher : PT Wahana Global Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memahami mekanisme sistem distribusi hasil tangkap ikan tuna di Kelurahan Bajoe dan mengaitkannya dengan perspektif ekonomi syariah. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif deskriptif, melibatkan teknik pengumpulan data seperti wawancara, observasi lapangan, dan studi dokumentasi. Data yang terkumpul dianalisis dengan menggunakan teknik reduksi data, menyajikan informasi yang terpilih secara komprehensif, dan kemudian merumuskan kesimpulan dari hasil analisis data yang diperoleh. Keadaan lapangan yang peneliti temukan bahwa dalam sistem disribusi ikan tuna di Bajoe menggunakan system distribusi tidak langsung yang melibatkan prantara-prantara didalamnya yaitu nelayan, pedagang pengumpul, pedagang ecer, dan konsumen. Dalam konteks sistem distribusi ikan tuna di Bajoe, terdapat beberapa proses yang sejalan dengan prinsip-prinsip ekonomi syariah yaitu keadilan dan kebersamaan, namun sebaliknya, terdapat juga aspek-aspek yang tidak sesuai dengan etika yang dianjurkan dalam ekonomi syariah.