Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Budaya Donasi Online di Youtube Melalui Fitur Superchat Nafi', Muh. Rasyid
HUMANUS : Jurnal Sosiohumaniora Nusantara Vol. 1 No. 1 (2023): HUMANUS (Jurnal Sosiohumaniora Nusantara)
Publisher : Yayasan Pengembangan Dan Pemberdayaan Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62180/2zk3tr46

Abstract

Donasi online telah menjadi semakin populer dalam beberapa tahun terakhir, terutama dengan adanya kemajuan teknologi dan akses mudah ke internet. Budaya siber mengacu pada praktik-praktik dan norma-norma yang berkembang dalam ruang digital. Donasi online sebagai budaya siber memiliki dampak yang signifikan terhadap masyarakat dan cara mereka berpartisipasi dalam kegiatan amal. Dalam penelitian ini akan membahas mengapa dan bagaimana penonton melakukan donasi terhadap streamer di Youtube melalui fitur superchat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif analisis deskriptif, yang melakukan observasi dan wawancara dengan narasumber. Dari hasil penelitian yang dilakukan bahwa budaya donasi online melalui fitur superchat sudah menjadi fenomena yang berkembang di Masyarakat.