Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Hedonic Motivation, Convenience Motivation, Restaurant Credibility, Perceived Ease Of Use, Privacy And Security, Dan Information Quality Terhadap Intention To Use Dan Kaitannya Dengan Actual Use Pada Layanan Gofood Di Aplikasi Gojek (Studi Pada G Rizky, Nabila; Dewi, Citra Kusuma
eProceedings of Management Vol. 11 No. 6 (2024): Desember 2024
Publisher : eProceedings of Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perkembangan teknologi yang semakin canggih memungkinkan berbagai kegiatan dapat dilakukan dengan lebihpraktis, mudah dan cepat. Salah satu bentuk perkembangan teknologi yang banyak digemari oleh masyarakat terutamaoleh Generasi Z dan Milenial adalah layanan Online Food Delivery. Penelitian ini saya lakukan untuk melihat seberapabesar efek atau pengaruh Hedonic Motivation, Convenience Motivation, Restaurant Credibility, Perceived Ease ofUse, Privacy and Security, Information Quality, Intention to Use dan Actual Use layanan GoFood di aplikasi Gojekpada Generasi Z dan Milenial. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa responden terbanyak berasal dari Generasi Zdan Milenial. Kemudian, hasil olah data menggunakan SmartPLS menunjukkan bahwa variabel Hedonic Motivation,Convenience Motivation, Restaurant Credibility, Perceived Ease of Use, Privacy and Security, dan InformationQuality berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap variabel Intention to Use. Selanjutnya, variabel Intentionto Use berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap variabel Actual Use. Hasil penelitian memperlihatlan bahwalayanan GoFood digemari oleh masyarakat terutama oleh Gen Z dan Milenial. Oleh karena itu, Perusahaan Gojekharus selalu menerapkan strategi pemasaran dan segmentasi pasar yang efektif agar dapat mempertahankan Intentionto Use dan Actual Use pada layanan GoFood.Kata Kunci-online food delivery, intention to use, actual use