Lisbeth Lesawengan
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peran Keluarga dalam Penanggulangan Kenakalan Remaja di Kota Manado Evie A.A. Suwu; Marlien T; Lisbeth Lesawengan; Jufri Frani Rompas
Journal Scientific of Mandalika (JSM) e-ISSN 2745-5955 | p-ISSN 2809-0543 Vol. 6 No. 10 (2025)
Publisher : Institut Penelitian dan Pengembangan Mandalika Indonesia (IP2MI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36312/10.36312/vol6iss10pp3918-3925

Abstract

Kenakalan Remaja merupaka suatu anomaly dari pertumbuhan seseorang dari tahap kanak-kanak menuju ke dewasa. Kenakalan remaja seringkali teradi karena beberapa faktor seperti lingkungan pergaulan, masalah keluarga dan juga faktor lainnya diluar kedua hal tersebut. Peran keluarga diharapkan dapat mencegah dan menanggulangi kenakalan remaja, dengan adanya peran yang baik dan efektif dari keluarga, maka remaja dapat menjalani masa remaja mereka tanpa adanya kenakalan yang berarti. penelitian menggunakan metode penelitian kualitatif melalui tahapan observasi lapangan, penelusuran data online terkait kenakalan remaja dan cara pencegahannya juga peran keluarga bagi kehidupan remaja serta data-data temuan dilapangan dan juga studi terdahulu yang pernah meneliti hal yang berkaitan dengan judul penelitian ini selanjutnya dilakukan focus group discussion. Luaran yang ditargetkan dalam penelitian ini adalah jurnal Nasional terakreditas peringkat 6 dalam rangka mencapai rencana strategi penelitian Universitas Sam Ratulangi dan peningkatan kinerja publikasi peneliti dalam bidang unggulan sosial humaniora seni dan budaya pada Pembangunan ekonomi pariwisata berkelanjutan. Tingkat kesiapan teknologi (TKT) pada penelitian ini pada tahapan tiga (Pembuktian konsep (proof-of-concept) fungsi dan/atau karakteristik penting secara analitis dan eksperimental. Teknologi yang digunakan dalam penelitian ini tentunya menyesuaikan dengan kebutuhan yang akan digunakan dilapangan nanti dan juga untuk menganalisis data dapat dilihat bahwa teknologi yang dibutuhkan dalam penelitian ini mudah ditemukan di wilayah Sulawesi Utara.