Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IMPLEMENTASI POAC (PLANNING, ORGANIZING, ACTUATING, CONTROLLING) DALAM PENGELOLAAN PIUTANG RUMAH SAKIT Lidya Paramitha Moha; Siti Nurhalisa Akase
Journal of Innovation Research and Knowledge Vol. 5 No. 2: Juli 2025
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Ketidakmampuan rumah sakit dalam pengelolaan piutang menyebabkan ketidakseimbangan laporan keuangan dan menganggu keberlanjutan layanan. Sehingga, rumah sakit perlu mengelola piutangnya melalui impelementasi POAC. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan bagaimana impelementasi POAC dalam pengelolaan piutang rumah sakit dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Implementasi POAC dalam pengelolaan piutang di RSUD Prof. Dr. H. Aloei Saboe telah berjalan relatif baik melalui pemanfaatan SIMRS serta koordinasi antar unit kerja, Meskipun masih terdapat aspek-aspek yang perlu dilakukan peningkatan dengan mengoptimalkan kinerja tim yang melakukan proses penagihan dan penyelesaian klaim pending. Hal ini diharapkan pengelolaan piutang dapat berjalan lebih efisien dan memastikan stabilitas keuangan rumah sakit.