Ilyas, Miftahul Jannah
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Kinerja Keuangan Sebelum dan Sesudah Right Issue Pada Perusahaan Sektor Perbankan di BEI Ilyas, Miftahul Jannah; Tenri Syahriani, Ismail Badollahi, A.
YUME : Journal of Management Vol 8, No 2 (2025)
Publisher : Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/yum.v8i2.8872

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi kinerja keuangan perusahaan sektor perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) sebelum dan sesudah pelaksanaan right issue. Jenis penelitian bersifat kuantitatif dengan menggunakan data sekunder yaitu berupa laporan keuangan perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI. Populasi dalam peneltian ini 52 perusahaan perbankan dengan jumlah sampel 5 perusahaan perbankan yang dipilih menggunakan metode purposive sampling dengan kriteria tertentu. Metode analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif kuantitatif. Data dianalisis dengan membandingkan rasio-rasio keuangan perusahaan sebelum dan sesudah right issue. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kinerja keuangan dengan proksi Return on Asset (ROA), Current Ratio (CR) dan Total Asset Turnover (TATO) konsisten berada pada kondisi sangat sehat sebelum dan sesudah right issue, sedangkan kinerja keuangan dengan proksi Debt to Equity Ratio (DER) berada pada kondisi sehat sebelum right issue dan berada pada kondisi sangat sehat setelah right issue.Kata Kunci: Kinerja Keuangan, Right Issue, Purposive Sampling, ROA, DER, CR, TATO