Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

TREND LEGALISASI PERNIKAHAN SEJENIS DAN SIKAP GEREJA Barlian, Rei Rubin
GENEVA: JURNAL TEOLOGI DAN MISI Vol. 9 No. 1 (2019): Juni 2019
Publisher : Sekolah Tinggi Teologi Injili Abdi Allah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.71361/gjtm.v9i1.7

Abstract

This article tries to discuss trends in legalizing same-sex marriage and tries to provide information about the attitude of the church. Nowadays society tends to choose a free attitude to marry with the same sex, looks more acceptable with agreements with governments in many developed countries. This concept has been challenged by the Indonesian state. Even so, this influence can still be found in some parties who legalize this LGBT model marriage into the church, though it is not currently being carried out openly. Abstrak:Artikel ini mencoba membahas tren legalisasi pernikahan sejenis dan berusaha memberikan informasi mengenai sikap gereja. Masyarakat cenderung memilih suatu sikap bebas untuk menikah dengan kaum sejenis kelamin kini terlihat lebih diterima dengan adanya persetujuan dengan pemerintah di banyak negara maju. Konsep ini mendapat tantangan dari negara Indonesia. Sekalipun demikian, pengaruh ini masih dapat ditemukan di beberapa pihak yang mengesahkan pernikahan model LGBT ini ke dalam gereja, sekalipun saat ini tidak dilaksanakan secara terang-terangan.   
PENGEMBANGAN JIWA KEWIRAUSAHAAN DALAM PROGRAM GEREJA MITRA DI GEREJA KRISTEN ABDIEL KASIH KARUNIA CENGKONG, TUBAN, JAWA TIMUR Barlian, Rei Rubin; Kristiani, Ana Budi
GENEVA: JURNAL TEOLOGI DAN MISI Vol. 10 No. 2 (2020): Desember 2020
Publisher : Sekolah Tinggi Teologi Injili Abdi Allah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.71361/gjtm.v10i2.32

Abstract

Program Gereja Mitra adalah proyek penyehatan gereja, di mana gereja yang dinilai tidak sehat dipasangkan dengan gereja yang sehat dengan tujuan dapat menyehatkan gereja yang dinilai bermasalah. Komponen penting gereja yang sehat adalah: leadership, manajemen, keuangan dan kerohanian yang baik. Salah satu kontribusi yang diharapkan dari program gereja mitra adalah menyehatkan perekonomian gereja atau jemaat. Pendekatan yang dilakukan melalui pengembangan jiwa kewirausahaan jemaat yang berdampak pada kesehatan keuangan gereja. Tujuan penelitian ini menolong GKA Kasih Karunia Cengkong yang mengalami masalah keuangan melalui Program Gereja Mitra, dengan menunjuk GKA Gracia Surabaya sebagai gereja penolong. Metode penelitian kuantitatif digunakan untuk membandingkan hasil pelatihan pengembangan jiwa kewirausahaan kepada jemaat GKA Gracia Surabaya usia produktif, yang dilakukan sebanyak tiga kali. Data diambil dua kali setelah pelatihan II dan III untuk mengetahui peningkatan jiwa kewirausahaan jemaat yang menjadi pendorong melakukan kewirausahaan dan berdampak bagi penyehatan ekonomi jemaat dan gereja. Kata kunci; gereja mitra; penyehatan; pengembangan; kewirausahaan.