Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Hubungan Antara Islam Dengan Perkembangan Teknologi Dalam Mempengaruhi Karakter Gen Z Tandijo Putra, Revito Pradipa; Fardhana, Inandra Asha; Azzahra, Galardhia Zain; Ardiani, Safira Nur; Kusumaningtyas, Hernanda Lilih; Navya Putri, Arina Mana Sikana
Mutiara: Multidiciplinary Scientifict Journal Vol. 1 No. 10 (2023): Mutiara: Multidiciplinary Scientifict Journal
Publisher : Al Makki Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57185/mutiara.v1i10.108

Abstract

Pendidikan karakter menjadi aspek krusial dalam menghadapi perkembangan teknologi, terutama di era digital yang dihuni oleh generasi Z. Harmonisasi antara ajaran agama, kemajuan teknologi, dan pendidikan karakter menjadi kunci dalam membentuk masyarakat yang beradab dan bertanggung jawab. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif-deskriptif, menganalisis perkembangan ilmu pengetahuan, kontribusi ilmuwan Muslim, dan dampak agama serta kemajuan teknologi pada generasi Z. Hasil pembahasan dari penelitian ini menunjukkan bahwa pendidikan Islam berperan penting dalam membentuk karakter generasi muda, sementara perkembangan teknologi juga membawa dampak negatif seperti kurangnya interaksi sosial. Oleh karena itu, jurnal ini membahas peran fundamental agama Islam dalam memberikan landasan moral, membandingkannya dengan solusi teknologi praktis dalam e-life, dan menekankan urgensi pendidikan karakter dalam menghadapi perkembangan teknologi di era digital.