Nurbuana, Cindy Astina
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web untuk Optimalisasi Strategi Pemasaran di PT. Aryalindo Rakhim, Indra Paripurna; Nurbuana, Cindy Astina
ALMUISY: Journal of Al Muslim Information System Vol. 4 No. 2 (2025): ALMUISY: Journal of Al Muslim Information System
Publisher : STMIK Al Muslim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian sistem informasi penjualan dilakukan untuk mempermudah customer dalam melakukan pemesanan barang hingga diterimanya pesanan tersebut secara cepat dan tepat di PT. Aryalindo Centra Fortuna. Permasalahan yang dihadapi sekarang adalah belum adanya sistem yang terkomputerisasi dalam proses penjualan pada perusahaan sehingga sangat memakan banyak waktu dan terkadang barang yang diterima tidak sesuai dengan yang dipesan oleh customer. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan studi literatur yaitu pengumpulan data yang dilakukan secara langsung pada objek penelitian. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah program aplikasi berbasis website menggunakan framework laravel, yang diharapkan dapat membantu mempercepat proses penerimaan pesanan customer oleh bagian gudang dan meminimalisir kesalahan-kesalahan pada barang yang dipesan. Program ini juga menyajikan status pesanan dimana customer dapat memantau sudah sampai mana pesanannya diproses.