Romdon, R
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Salat Daim Aliran Kebatinan dan Dzikir dalam Islam Romdon, R
Al-Jami'ah: Journal of Islamic Studies No 11 (1975)
Publisher : Al-Jami'ah Research Centre

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Beberapa Aliran kebatinan di Indonesia ada yang mempunyai cara-cara tertentu untuk menghadap atau berhubungan dengan Tuhannya. Menghadap atau berhubungan dengan Tuhan itu bermacam-macam tujuannya, seperti memuji, memohon, menyembah, mengadukan nasib, berterima kasih dan sebagainya. Cara menghadap atau berhubungan dengan tuhan yang demikian didalam  agama tetentu  disebut ritus (upacara) yang cara, waktu, tempat dan persyaratannya sudah tentu, dan ada pula yang cara, waktu, tempat  dan persyaratannya sudah tertentu, dan ada pula yang cara dan sebagainya itu tidak tentu. Terhadap kedua macam cara berhubungan atau menghadap Tuhan itu masing-masing agama  ada yang membedakan dan memberi nama sendiri- sendiri, serta ada pula yang menyamakan antara kedua macam ritus tersebut dan memberi hanya satu nama saja. Tentu saja agama yang satu dengan agama yang lain berbeda dalam memberi nama kepada ritus demikian. Dalam kita mengenal istilah sholat, do’a dan dzikir. Dalam agama Kristen kita mengenal istilah sakramen, liturgi dan sebagainya. Dalam uraiaan ini untuk manamakan ritus sebagaimana tersebut diatas kita pergunakan saja istilah sembahyang atau salat dalam tulisan ini.