Kemalgustia, Satria
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Loss Aversion Dan Illusion Of Control Terhadap Keputusan Investasi Di Pasar Modal Pada Gen Z Di Kecamatan Tajurhalang Kemalgustia, Satria; Zamzany, Faizal Ridwan; Daulay, Yusdi
JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS Vol 4 No 2 (2025): Edisi September 2025- Desember 2025
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Tjut Nyak Dhien Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36490/jmdb.v4i2.2065

Abstract

Tujuan – Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh loss aversion dan illusion of control terhadap keputusan investasi pada generasi Z di Kecamatan Tajurhalang Kebaruan – Lokasi dalam penelitian ini belum pernah dijadikan objek kajian dalam studi terkait sebelumnya, serta pelaksanaannya yang dilakukan pada tahun 2025, menjadikan hasil penelitian ini relevan dengan kondisi terkini. Metode – Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Populasi dalam penelitian ini yaitu Gen Z yang berdomisili di Kecamatan Tajurhalang, dengan sampel berjumlah 400 responden. Data dikumpulkan melalui penyebaran kuesioner menggunakan google form kepada responden yang merupakan investor Gen Z yang berdomisili di Kecamatan Tajurhalang. Teknik analisis data dilakukan menggunakan regresi linier berganda dengan perangkat lunak IBM SPSS. Temuan – Hasil penelitian menunjukkan bahwa Loss aversion dan Illusion of control secara masing – masing berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan investasi di pasar modal pada gen Z. Temuan ini menunjukan bahwa ketakutan akan kerugian dan ilusi kendali memiliki peranan penting dalam pengambilan keputusan investasi gen Z di Pasar Modal. Keterbatasan dan Implikasi – Penelitian ini terbatas pada populasi responden yang hanya mencakup investor Gen Z di Kecamatan Tajurhalang, sehingga hasilnya belum dapat digeneralisasi secara luas. Diharapkan studi ini mampu, memperluas pemahaman terhadap fenomena yang dikaji, sebagai bahan pertimbangan dalam membuat keputusan investasi yang lebih tepat, serta menjadi dasar untuk penelitian lanjutan di waktu yang akan datang.