This Author published in this journals
All Journal Maladum
ANGELIA PATROUW, JUVITA
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Maladum

KEBIJAKAN PEMERINTAH DAERAH TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN MASYARAKAT DI PUSKESMAS MALAWEI KOTA SORONG ANDI HASAN, JONDEWAY; PURNOMO, ARIE; ANGELIA PATROUW, JUVITA
Jurnal Maladum Vol. 1 No. 2 (2023): Mei
Publisher : LRI Universitas Muhammadiyah Sorong

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Studi ini bertujuan untuk mengetahui kebijakan pemerintah daerah terhadap pelayanan kesehatan masyarakat di Puskesmas Malawei Kota Sorong dan memberikan informasi tentang pelayanan kesehatan masyarakat melalui program pelayanan kesehatan seperti puskesmas yang diterapkan kepada masyarakat di Puskesmas Malawei Kota Sorong. Hasilnya menunjukkan bahwa Puskesmas sebagai pemberi pelayanan primer yang menjadi andalan utama pelayanan bagi masyarakat, belum mampu memberikan pelayanan bagi daerah kota Sorong. Wilayah kerja puskesmas cukup luas, secara geografis sebagian sulit dijangkau, jumlah penduduk yang sangat banyak, tersebar dalam kelompok-kelompok kecil yang saling berjauhan. Status kesehatan masyarakat dan cakupan pelayanan kesehatan di daerah terpencil perbatasan masih rendah. Masyarakat secara umum belum mempunyai pengetahuan dan perilaku hidup sehat dan kondisi lingkungan yang kurang baik. Dalam upaya pencapaian tujuan pembangunan kesehatan dan tercapainya kemampuan masyarakat untuk hidup sehat serta derajat kesehatan masyarakat yang optimal.