Wati , Rita Indah Mustiko
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Determinan Nilai Perusahaan Dimoderasi Islamic Social Reporting (ISR) Novella, Dewi Sylky Dyan; Setyowati , Supami Wahyu; Wati , Rita Indah Mustiko
Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol. 3 No. 7 (2025): Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Publisher : Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian untuk mengetahui apakah hubungan sales growth, investment opportunity set, dan ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan dimoderasi ISR pada perusahaan JII periode 2017-2021. Metode penelitian yaitu pendekatan kuantitatif. Populasi yang digunakan perusahaan JII periode 2017-2021. Sampel penelitian ini terdapat 11 perusahaan yang didapat dari purposive sampling. Teknik analisa data menggunakan Path Analysis dan alat analisis Patrial Least Square (PLS). Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh ukuran perusahaan, sales growth, dan investment opportunity set terhadap nilai perusahaan. ISR dapat memoderasi sales growth terhadap nilai perusahaan. ISR tidak dapat memoderasi investment opportunity set terhadap nilai perusahaan. ISR bisa memoderasi ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan.