Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

KETEPATAN PENYIMPANAN OBAT HIGH ALERT MEDICATION BERDASARKAN STANDAR KEFARMASIAN DI PUSKESMAS Kartika, Erza Ridha; Mindiarti, Dwi; Arifa, Sinta; Nazun, Narendra; Huda, M. Bi’rul
Jurnal Farmasi Higea Vol 17, No 2 (2025)
Publisher : STIFARM Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52689/higea.v17i2.720

Abstract

High Alert Medication (HAM) adalah kategori obat yang harus diperhatikan dengan serius dalam penggunaannya, karena dapat meningkatkan risiko terjadinya kesalahan penggunaan obat yang berpotensi merugikan tubuh (medication error). Obat-obat ini memiliki resiko yang sangat tinggi dan bisa berakibat efek merugikan yang tidak dikehendaki oleh tubuh. Oleh karena itu penggunaan obat-obat ini harus diwaspadai dengan ketat. Obat High Alert terdiri dari kategori obat LASA dan elektrolit dengan konsentrasi pekat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penyimpanan dan ketepatan penyimpanan obat High Alert Medication (HAM) berdasarkan standar kefarmasian dan prinsip syariat islam di Puskesmas Semarang. Sampel yang digunakan yaitu obat LASA (Look A like Sound A Like) dan elektrolit konsentrasi tinggi. Dari hasil penelitian obat dengan resiko tinggi (High Alert Medication) dan LASA masing-masing sebanyak 48%. Elektrolit konsentrasi tinggi sebanyak 4%. Ketepatan penyimpanan obat risiko tinggi dan golongan LASA mendapatkan persentase masing-masing 100% masuk pada kriteria sangat baik, sedangkan pada golongan elektrolit konsentrasi tinggi mendapatkan persentase 80% masuk pada kriteria baik. Hasil tersebut menunjukkan bahwa penyimpanan yang sangat baik pada obat LASA dan HAM serta kategori baik untuk elektrolit konsentrasi pekat.
Meningkatkan Kualitas Pelayanan Farmasi: Evaluasi Sistem Penyimpanan Obat Berdasarkan Standar Kefarmasian dan Prinsip Syariat Islam di Puskesmas Tlogosari Wetan Semarang Kartika, Erza Ridha; Lola , Shofi
Journal of Pharmaceutical and Sciences JPS Volume 8 Nomor 1 (2025)
Publisher : Fakultas Farmasi Universitas Tjut Nyak Dhien

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36490/journal-jps.com.v8i1.536

Abstract

Pharmaceutical Services are direct pharmaceutical service activities to patients related to the provision of medicines with the aim of obtaining clear results in order to improve the quality of patients. Pharmaceutical service standards are a benchmark used as a guideline for pharmacists in implementing pharmaceutical services. Tlogosari Wetan Health Center, Semarang City is a parent health center that has 3 auxiliary health centers, including: Kekancan Mukti Health Center, Pedurungan Kidul Health Center, and Plamongansari Health Center. This study aims to evaluate the storage of pharmaceutical preparations Based on Pharmaceutical Service Standards at Tlogosari Wetan Health Center and Based on Islamic Sharia Principles. This study is descriptive using data collection techniques, namely interviews, observations, and documentation.