Agustin, Dede
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Keputusan Pembelian Yang Dipengaruhi Oleh Strategi Pemasaran Dan Kualitas Pelayanan Dengan Promosi Sebagai Variabel Intervening Pada Konsumen Anissa Boutique Jakarta Barat Agustin, Dede; Almassawa, Syafieq Fahlevi
Marketica: Jurnal Ilmiah Pemasaran Vol 2 No 4 (2025): Marketica: Jurnal Ilmiah Pemasaran
Publisher : Sapta Arga Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Keputusan Pembelian Yang Dipengaruhi Oleh Strategi Pemasaran Dan Kualitas Pelayanan Dengan Promosi Sebagai Variabel Intervening Pada Konsumen Anissa Boutique Jakarta Barat. Dalam penelitiaan ini penulis menggunakan metode penelitian kuantitatif yang bersifat asosiatif. Teknik sampling yang digunakan adalah Simple Random Sampling dengan menggunakan rumus slovin dengan error 5% sebanyak 385 sampel. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik Struktural Equation Modeling Partial Least Square (SmartPLS). Hasil penelitian kuantitatif ini menunjukan dari 7 hipotesis diterima, yaitu Strategi Pemasaran berpengaruh signifikan terhadap Promosi dengan nilai path coefficient 0,329 dan p-Value 0,000 < 0,05. Kualitas Pelayanan berpengaruh signifikan terhadap Promosi dengan nilai path coefficient 0,360 dan p-Value 0,000 < 0,5. Strategi Pemasaran berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian dengan nilai path coefficient 0,249 dan p-Value 0,000 < 0,05. Kualitas Pelayanan berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian dengan nilai path coefficient 0,248 dan p-Value 0,000 < 0,05. Promosi berpengaruh signifikan terhadap Strategi Pemasaran dengan nilai path coefficient 0,218 dan p-Value 0,001 < 0,05. Strategi Pemasaran melalui Promosi berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian dengan nilai path coefficient 0,072 dan p-Value 0,009 < 0,05. Kualitas Pelayanan melalui Promosi berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian dengan nilai path coefficient 0,078 dan p-Value 0,013 < 0,05. Berdasarkan hasil perhitungan diketahui bahwa nilai R Square yang diperoleh 0,386 dan 0,361 menunjukkan bahwa Promosi (Y) dan Keputusan Pembelian (Z) mampu dijelaskan oleh Variabel Strategi Pemasaran (X1) dan Kualitas Pelayanan (X2) sebesar 38,6% dan 36,1% yang sisanya dijelaskan oleh variabel lain di luar model.