This Author published in this journals
All Journal Jurnal Metamorfosa
Aulia, Putri Fajar
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

NILAI MORAL TOKOH UTAMA PADA NOVEL SANG PEMANAH KARYA PAULO COELHO Aulia, Putri Fajar; Maemunah, Siti
Jurnal Metamorfosa Vol 12 No 1 (2024)
Publisher : Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia, STKIP Bina Bangsa Getsempena

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46244/metamorfosa.v12i1.2631

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menggambarkan cara di mana nilai-nilai moral disampaikan dalam novel Sang Pemanah yang ditulis oleh Paulo Coelho, mendeskripsikan jenis-jenis nilai moral dalam novel Sang Pemanah karya Paulo Coelho. Penelitian ini menggunakan studi sosiologi sastra dengan teori Burhan Nurgiyantoro. Penelitian ini merupakan kualitatif deskriptif. Data diambil novel Sang Pemanah karya Paulo Coelho terbitan tahun 2021 sebanyak 152 halaman dengan ketebalan buku 20 cm. Teknik pengumpulan melibatkan membaca dan mencatat. Teknik analisis data meliputi identifikasi, pencatatan, klasifikasi, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa bentuk penyampaian nilai moral diketahui sebanyak 54 data, diantaranya bentuk penyampaian nilai moral secara langsung berjumlah 13 data, dan untuk bentuk penyampaian nilai moral secara tidak langsung terdapat berjumlah 41 data. Dari segi nilai moral terdapat 2 data yaitu hubungan antara manusia dengan dirinya sendiri dan hubungan antara manusia dengan orang lain dalam lingkungan sosial dan alam dengan 49 bentuk masing-masing nilai moral. Demikianlah 36 data tentang jenis-jenis nilai moral tentang hubungan masyarakat dengan dirinya. Terdapat 13 data jenis moral kaitannya dengan manusia dan orang lain di lingkungan masyarakat terutama alam. Kesimpulan yang didapat adalah terdapat 54 bentuk penyampaian nilai moral dan 49 jenis nilai moral dalam novel Sang Pemanah.AbstractThe purpose until closer learn is to elucidate as in characteristic till ways in which moral values are conveyed in the novel "Sang Pemanah" written by Paulo Coelho, to describe the types of moral values in the novel Sang Pemanah by Paulo Coelho. This research uses a literary sociology study with Burhan Nurgiyantoro's theory. This research is a type of qualitative research that is descriptive in nature. The data for this research was taken from the novel Sang Pemanah by Paulo Coelho, published in 2021, with 152 pages and a book thickness of 20 cm. Data collection method used involves in the form reading techniques or notation. Data review techniques include recording, noting, categorization, drawing conclusions. According to the established findings, the study demonstrates there are 54 forms of harmonization of moral values, including 13 forms of direct harmonization of moral values, and 41 data for indirect forms of harmonization of moral values. In terms of moral values, there are 2 data, namely the relationship between humans and themselves and the relationship between humans and other people in the social and natural environment with 49 forms of each moral value. These are 36 data about types of moral values regarding society's relationship with itself. There are 13 types of moral value data in relationships between humans and other people in the social and natural environment. The conclusion obtained is that there are 54 the forms of moral values and 49 types of moral values in the novel Sang Pemanah.