Mangka , Andi
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pembuatan Dan Pemasangan Plang Perbatasan Nama RT Di Kelurahan Gunung Samarinda Baru Nugraha , Rivaldi; Mangka , Andi
Dedication : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 8 No 2 (2024)
Publisher : LPPM Universitas PGRI Argopuro Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31537/dedication.v8i2.1971

Abstract

: Setiap komunitas pemukiman perlu mendefinisikan batas-batas yang jelas antara satu area dengan area lainnya, tidak hanya untuk tujuan administratif, tetapi juga untuk memudahkan navigasi bagi penduduk dan memperjelas identitas setiap bagian area. Pembuatan plang batas RT merupakan tahapan yang penting dalam pengembangan dan pengelolaan suatu komunitas, karena tidak hanya menjadi indikator fisik yang menggaris bawahi batas-batas antara satu RT dengan RT lainnya. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini terdiri dari tiga tahap antara lain survey, perancangan dan pembuatan plang perbatasan RT, dan terakhir adalah pemasangan plang perbatasan RT. Keseluruhan plang perbatasan RT tersebut direncanakan untuk diserahkan langsung kepada Ketua RT 03. Kegiatan pengabdian masyarakat terhadap pembuatan dan pemasangan batas-batas di RT 03 Desa Gunung Samarinda Baru telah mendapat dukungan yang luar biasa dari berbagai lapisan masyarakat setempat.