Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Metode Role Palying Dalam Pembelajran Pai Untuk Meningkatkan Kemampuan Hafalan Siswa Pada Siswa Kelas Vii Mtss Jam’iyah Mahmudiyah Tanjung Pura Rangga, Boy; Iqbal Qalabaini, M
JOSEE : Jurnal Intelektual Mahasiswa Vol 2 No 02 (2024): Education and Learning
Publisher : Sekolah Tinggi Ekonomi Syariah Manna Wa Salwa Tanah Datar Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan menghafal Al-Qur'an siswa kelas VII MTsS Jam’iyah Mahmudiyah melalui metode Role Playing. Penelitian menggunakan pendekatan tindakan kelas (Classroom Action Research) dengan dua siklus, setiap siklus mencakup tahap perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Pada pra-siklus, hanya 31% siswa yang mencapai ketuntasan dengan KKM 75. Setelah penerapan metode Role Playing pada siklus I, ketuntasan meningkat menjadi 71%. Pada siklus II, persentase ketuntasan meningkat signifikan hingga 91%. Hasil ini menunjukkan bahwa metode Role Playing efektif dalam meningkatkan kemampuan menghafal Al-Qur'an siswa, meningkatkan partisipasi aktif, dan motivasi belajar mereka.