This Author published in this journals
All Journal JOI
Rifaldi, Iwan
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Kontribusi Kekuatan Otot Lengan Dan Motivasi Terhadap Servis Bawah Bolavoli Siswa SMK Rifaldi, Iwan; Rahmadani , Ahmad
Jurnal Olahraga Indragiri Vol. 7 No. 2 (2023): JOI (Jurnal Olahraga Indragiri): Olahraga, Pendidikan , Kesehatan, Rekreasi
Publisher : FKIP Universitas Islam Indragiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61672/joi.v7i2.2635

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Kontribusi Kekuatan Otot Lengan Dan Motivasi Terhadap Servis Bawah Bolavoli Siswa SMK Negeri 2 Tanah Putih Kabupaten Rokan Hilir. Adapun jenis penelitian ini adalah korelasi ganda. Populasi dan sampeldalam penelitian ini adalah siswa SMK Negeri 2 Tanah Putih Kabupaten Rokan Hilir yang berjumlah 15 orang dengan teknik pengambilan sampel yaitu totalsampling sehingga sampel pada penelitian ini berjumlah 15 orang. Instrumen penelitian yang digunakan adalah tes push up, tes angket dan tes servis bawah bolavoli. Teknik analisa data yang digunakan adalah menghitung nilai korelasi ganda. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa (1) Terdapat kontribusi kekuatan otot lengan terhadap servis bawah bolavoli siswa SMK Negeri 2 Tanah Putih Kabupaten Rokan Hilir sebesar 69,56%, (2) Terdapat kontribusi motivasi siswa terhadap servis bawah bolavoli siswaSMK Negeri 2 Tanah Putih Kabupaten Rokan Hilir sebesar 40,32%, (3) Terdapat kontribusi kekuatan otot lengan dan motivasi siswa terhadap servis bawah bolavoli siswa SMK Negeri 2 Tanah Putih Kabupaten Rokan Hilir sebesar 73,79%.