Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IMPLEMENTATION OF PRUDENTIAL PRINCIPLES IN IMBT CONTRACTS HOUSE FINANCE PRODUCTS IN INDONESIAN SYARIAH BANK Octa Rizki Putri; Maruli Oktarina Emalia; Adi Kuncahyo; Dien Annastya Putri; Alda Veronika; Faisal
Indonesian Journal of Multidisciplinary Sciences (IJoMS) Vol. 2 No. 1 (2023): Indonesian Journal of Multidisciplinary Sciences (IJoMS)
Publisher : CV. Era Digital Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (203.116 KB) | DOI: 10.59066/ijoms.v2i1.321

Abstract

Perkembangan perubahan pada bank syariah menuntut keragaman produk penghimpunan dan pembiayaan pada perbankan syariah. Istilah ijārah dan ijārah Rompiiyah bi al-tamlīk (IMBT) merupakan contoh produk dan jasa keuangan di perbankan syariah. Dalam hal pemenuhan kebutuhan masyarakat dalam memperoleh pembiayaan perumahan, kepercayaan sangatlah penting. Bank wajib memenuhi prinsip kehati-hatian. Berdasarkan pemikiran tersebut, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kebijakan pembiayaan bank syariah bekerja dan bagaimana menerapkan prinsip kehati-hatian dalam mencegah kemacetan dalam pembiayaan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kajian literatur dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menemukan bahwa prinsip kehati-hatian memiliki peran penting dalam kelancaran pembayaran pembiayaan.