This Author published in this journals
All Journal SAINTEK
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perencanaan dan Pemanfaatan E-Commerce Berbasis Web dengan Metode Agile Althaf Afif Faiz
Prosiding Sains dan Teknologi Vol. 4 No. 1 (2025): Seminar Nasional Sains dan Teknologi (SAINTEK) ke 4 - Februari 2025
Publisher : DPPM Universitas Pelita Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Khususnya di bidang komunikasi dan telekomunikasi, perkembangan teknologi informasi sudah dimulai, dan teknologi informasi tidak hanya berguna untuk berkomunikasi tetapi juga dalam menjalankan kehidupan sehari-hari. Meningkatnya penggunaan teknologi informasi, khususnya internet, telah mengubah pola perilaku masyarakat dalam berbagai bidang kehidupan, seperti berbelanja dan berbisnis. E-commerce telah menjadi fenomena global, mengubah paradigma belanja tradisional. Indonesia telah mengalami pertumbuhan signifikan dalam e-commerce, terutama sejak pandemi covid-19 mendorong peralihan ke belanja online. E-commerce adalah tentang meningkatkan penjualan karena memiliki jangkauan yang lebih luas dibandingkan dengan belanja tradisional. Hal ini diharapkan dapat membantu pengecer dan pemilik bisnis mempelajari perkembangan teknologi, memanfaatkan e-commerce untuk produk mereka. Metode yang digunakan untuk membuat situs website difokuskan pada metode agile, karena merupakan pendekatan berulang terhadap pengembangan perangkat lunak yang menekankan adaptasi cepat terhadap perubahan diharapkan agar bisa menguasai pasar online pada era sekarang dengan perkembangan dan perubahan tren yang begitu cepat. Tahapan perancangan pada kajian ini yaitu plan, desain, develop, review.