Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Persepsi Pasien terhadap Rencana Pendirian Pelayanan Kesehatan Tradisional di RSUD Sanjiwani Gianyar Dwi Cahya, Ida Ayu Pradnya; Vipriyanti, Nyoman Utari; Maba, Wayan; Widnyana, I Ketut
BRILIANT: Jurnal Riset dan Konseptual Vol 8 No 4 (2023): Volume 8 Nomor 4, November 2023
Publisher : Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28926/briliant.v8i4.1322

Abstract

Analisis persepsi pasien terhadap rencana pendirian poliklinik pelayanan kesehatan tradisional di RSUD Sanjiwani merupakan salah satu bentuk pengembangan dibidang kesehatan khusunya di Rumah Sakit Umum. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui presepsi pasien tentang pentingnya kesehatan tradisional di RSUD Sanjiwani Gianyar. Metode accidental sampling yang digunakan dalam penelitian. Data analisis diperoleh melalui kuesioner yang disebarkan untuk mengetahui bagaimana persepsi pasien apabila dibuka poliklinik pelayanan tradisional dan seberapa bermanfaatnya hal tersebut menurut persepsi pasien. Hasil dari presepsi pasien pada RSUD Sanjiwani Gianyar adalah pada rentang baik (68,35%) artinya persepsi pasien terhadap rencana pendirian poliklinik pelayanan kesehatan tradisional berada pada respon yang positif.