This Author published in this journals
All Journal Al-Aflah
Wahyu, Muhammad Noor
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Sprinter Delivery (Kurir) Pada Perusahaan Ekspedisi J&T Express Cabang 07 Kota Palangka Raya Hemaridani, Hemaridani; Setiawati, Nazma; Wahyu, Muhammad Noor
Al-Aflah Vol 3 No 2 (2024)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23971/al-aflah.v3i2.8620

Abstract

Seiring dengan berkembangnya teknologi dan e-commerce, kebutuhan terhadap jasa pengiriman yang efisien dan terjangkau menjadi sangat penting. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja sprinter delivery pada perusahaan ekspedisi J&T Express cabang 07 Kota Palangka Raya. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kuantitatif. Adapun teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah menggunakan teknik sampling jenuh, dengan jumlah sampel jenuh adalah 49 orang. Peneliti menyebarkan kuisioner yang berisi 18 pernyataan untuk diberikan kepada seluruh responden dalam penelitian ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi kerja memiliki pengaruh signifikan terhadap kinerja sprinter delivery. Terdapat hubungan positif antara motivasi kerja dan kinerja, di mana peningkatan motivasi kerja berbanding lurus dengan peningkatan kinerja sprinter delivery. Besar pengaruh motivasi terhadap kinerja adalah 26.3%. hasil uji prasyarat juga memenuhi hubungan yang diinginkan, dari normalitas, linearitas, dan heteroskedastisitas.