Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENDAMPINGAN PENGGUNAAN APLIKASI “SIAPIK” (SISEM INFORMASI APLIKASI PENCATATAN INFORMASI KEUANGAN) DI FIRMA BIMBINGAN TERPADU 8 PEKANBARU Ade Ria Nirmala; Damayanti, Umi Rachmah; Nurani, Ratna; Ustha, Endrianto
Hawa : Jurnal Pemberdayaan Dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2024): Agustus 2024 : Hawa : Jurnal Pemberdayaan Dan Pengabdian Masyarakat (HAWAJPPM)
Publisher : Yayasan Wayan Marwan Pulungan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69745/hawajppm.v2i2.59

Abstract

Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk melakukan pendampingan penyusunan laporan keuangan dengan memanfaatkan aplikasi digital SIAPIK, bagi Firma Bimbingan Terpadu 8, sehingga pembuatan laporan keuangan bisa di buat dengan mudah. Metode pelaksanaan kegiatan dilakukan secara komprehensif terkait standar UMKM yang berlaku dan memberikan pelatihan dalam pembuatan laporan keuangan dengan memanfaatkan aplikasi SIAPIK. Metode yang digunakan dalam PKM ini adalah penyuluhan dan tutorial aplikasi SIAPIK, diskusi serta assessment dengan pada pelaku UKM. Diharapkan PKM ini bermanfaat untuk berbagai pihak diantaranya pelaku UKM itu sendiri, Bank Indonesia, Pemerintah dan bagi akademisi